Mengenal Level Domain

Domain adalah nama dari suatu website. Domain nantinya akan menuntun kita kepada hosting tempat website kita berada. Belum tahu perbedaan Domain, Hosting, Website dan SSL? Yuk baca dulu Apa itu Domain. Namun tahukah anda, ternyata ada beberapa level yang membangun terbentuknya suatu domain lho! Domain yang kita ketahui ternyata memiliki 3 level. Bagian belakang, bagian tengah, … Lanjutkan membaca Mengenal Level Domain